Pengaruh pengobatan konservatif terhadap “mucociliar clearance” tuba Eustachius penderita OMSK benigna aktif
DOI:
https://doi.org/10.32637/orli.v40i2.5Abstract
Background: Mucociliary clearance is one of the defense mechanism of Eustachian tube mucosa.Eustachian tube disfunction is an important predisposing factor in the pathogenesis of recurrent otitismedia. Purpose: To find out the change of mucociliary clearence in active benign chronic suppurativeotitis media after conservative therapy. Method:Prospective experimental study in active benign CSOMwith sacharine 5% test, for the evaluation of mucociliary clearance time on day 1 and day 7 conservativetherapy. Result: The mean difference of mucociliary clearance time in the Eustachian tube was 608.94± 626.35 seconds (p<0.05) on day 7 of conservative therapy. Conclusion: The conservative therapy inbenign CSOM has shortened mucociliary clearance time.Key words: mucociliary clearance, mucociliary clearance time, chronic suppurative otitis media.
Abstrak : Latar belakang: Mucociliar clearance merupakan salah satu bagian dari pertahanan mukosa tubaEustachius. Gangguan tuba Eustachius dapat merupakan faktor predisposisi penyebab otitis media yangberulang. Tujuan:Mengetahui perubahan waktu transpor mukosilia tuba Eustachius penderita otitismedia supuratif kronik (OMSK) benigna aktif, setelah pengobatan konservatif. Metode:Penelitianeksperimental prospektif pada penderita OMSK benigna aktif. Sampel penelitian mendapatkan perlakuanberupa tes sakarin 5% untuk menilai waktu transpor mukosilia tuba Eustachius pada hari pertama danketujuh pengobatan konservatif. Hasil: Perbedaan rata-rata transpor mukosilia tuba Eustachius sebelumdan sesudah pengobatan adalah 608,94±626,35 detik (p<0,05). Kesimpulan:Pengobatan konservatifdapat memperpendek waktu transpor mukosilia tuba Eustachius pada penderita OMSK benigna aktifyang berbeda secara signifikan.
Kata kunci: mucociliar clearance, waktu transpor mukosilia, otitis media supratifkronik.
Downloads
Download data is not yet available.
Downloads
Issue
Section
Research Report